August 4, 2012

Bangkai Misterius Yang Ada Di Museum Inggris

bintancenter.blogspot.com - Bangkai Misterius Yang Ada Di Museum Inggris
Bangkai Misterius Yang Ada Di Museum Inggris
Bangkai Misterius Yang Ada Di Museum Inggris - Pada 24 Agustus 2008, di kota Kingston, Inggris, dipamerkan sebuah mayat misterius. Mayat tersebut berasal dari hewan yang tidak dikenal dan Masyarakat Inggris menjulukinya "little Doug".

Mayat tersebut terawetkan dengan sempurna dan dipamerkan di Hull's Maritime Museum. Para ilmuwan menggaruk-garuk kepala melihat keanehan pada mayat tersebut. Bentuk kepalanya seperti kuda, namun tubuhnya sama sekali berbeda. Yang lebih aneh adalah ia memiliki telapak tangan persis seperti manusia.
Sayang, sumber penemuan mayat tersebut tidak pernah dipublikasikan secara luas sehingga menimbulkan spekulasi bahwa mayat tersebut adalah hoax. Mungkin suatu hari informasi itu akan dipublikasikan secara luas.
bintancenter.blogspot.com - Bangkai Misterius Yang Ada Di Museum Inggris

Melihat mayat tersebut, saya teringat pada satu makhluk legendaris yang termasuk kedalam deretan hall of fame Kriptozologi, makhluk yang menteror New Jersey pada abad ke-18 hingga abad ke-20, yaitu JERSEY DEVIL.

bintancenter.blogspot.com - Bangkai Misterius Yang Ada Di Museum Inggris


Artikel Lainnya: